Rabu, 16 November 2016

Method dalam Python untuk mengecek suatu tempat

Posted by Nava Gia Ginasta On 01.55
Latar Belakang
Dalam Penggunaan Sistem Informasi Geografis, masih banyak diantara kita yang belum mengetahui bagaimana cara menggunakan data pada data geospasial. Sistem Informasi Geografi ini saya akan menjelaskan bagaimana cara membuat data geospasial dengan import shapefile serta memasukkan variablenya dengan menggunakan Bahasa pemrograman phyton dan juga cara penggunaan class dan method pada python.

Solusi Masalah
Membuat Data Geospasial
1.      Import shapefile
2.      Masukan variable, misalkan variable a untuk shapefile.writer( )
a = shapefile.writer( )
Jadi, format membuat data geospasial ada 2, yaitu :
1.      .shp => a.point(x,y)
a.poly [(x,y),(v,w)]
2.      .dbf => a.field (‘name.field’,’c’,’40’)
a.record (‘bdg’)
Data geospasial tersebut disimpan menggunakan method a.save(‘file.shp’).
Arti dari method pada writer :
-          Point (x,y)                               : memasukkan data berbentuk paint ke dalam .shp dan seluruh data harus berformat ESRI.1
-          Poly [(a,b),(c,d)]                      : memasukkan data geospasial berbentuk polygon (kembali ke titik awal) atau polyline (tidak kembali ketitik awal).
-          Field (‘nama’,’c’,’40’)             : artinya membuat atribut polygon dengan table ‘nama’ dengan tipe data varchar dengan panjang 40. Method ini dapat diulang dan dapat dilakukan untuk krbuthan field baru lagi.
-          Record(‘Bandung’)                 : Mengisi table yang hanya satu field dengan value ‘Bandung’.
-          Save (‘nama.file’)                    : menyimpan file dengan save file.

Kesimpulan
Dengan mendapatkan data shp kita juga belum tentu kita dapat melihat data tersebut namun kita juga harus menggunakan aplikasi sepert Qgis dan Python untuk mengetahui suatu tempat.
Saran
Belajar lebih tentang penggunaan Qgis dan Python agar bisa mengetahui dan mepatakan informasi menggunakan script letak suatu wilayah atau tempat.

Nama : Nava Gia Ginasta
Kelas  : D4-TI / 3D
Politeknik Pos Indomesia
Link Github :


Referensi :
https://pradanazone.wordpress.com/2010/07/23/sistem-informasi-geospatial/
http://www.cifor.org/publications/pdf_files/Books/SIGeografis/SIG-part-2.pdf

Scan plagiarisme:
https://drive.google.com/file/d/0B20K7HxOnkM5Q2NlZ0FMSHMtSzg/view?usp=sharing


0 komentar:

Posting Komentar

About Me

Foto Saya
Saya hidup sederhana.. tapi saya ingin SUKSES

About